Story Universitas Katolik Soegijapranata

Perguruan Tinggi

Live In HMPPI 2024, Kembangkan Pangan Lokal BSA : Bergizi, ...

Himpunan Mahasiswa Peduli Pangan Indonesia (HMPPI) Soegijapranata Catholic University (SCU) menyelenggarakan Live In 2024. Tepatnya pada 27-28 April 2024 di Kelurahan Desa Wonolopo, Semarang. Pada kesempatan ini, HMPPI SCU mengangkat tema Kembangkan Pangan Lokal BSA : Bergizi, Sehat, dan Aman”. Kegiatan ini dihadiri oleh 16 peserta ibu-ibu dan 25 peserta anak-anak dari RW 6, Desa… Lanjutkan membaca Live In HMPPI 2024, Kembangkan Pangan Lokal BSA : Bergizi, Sehat, dan Aman

Perguruan Tinggi

Sidang Tengah Organisasi Mahasiswa Fakultas Arsitektur Dan Desain

18 Maret 2024 – Fakultas Arsitektur dan Desain (FAD) menjadi saksi bisu dari acara penting: Sidang Tengah Senat Mahasiswa Fakultas. Perwakilan dekan dan semua organisasi mahasiswa (ormawa) fakultas berkumpul untuk berpartisipasi dalam acara ini. Sidang Tengah dilaksanakan di Gedung Henricus Constant ruang A71, Kampus Bendan. Acara diawali dengan pemaparan kegiatan dari masing-masing ketua ormawa. Mereka… Lanjutkan membaca Sidang Tengah Organisasi Mahasiswa Fakultas Arsitektur Dan Desain

Perguruan Tinggi

Paduan Suara SMA Se-Kota Semarang Unjuk Bakat Bersama Gratia Choir ...

Sejumlah Paduan Suara Siswa SMA se-Kota Semarang berkumpul dalam Srawung Friendship Concert. Bersama Paduan Suara Mahasiswa (PSM) Soegijapranata Catholic University (SCU), Gratia Choir, mereka berkesempatan unjuk bakatnya bernyanyi di Gedung RRI Semarang. Kegiatan ini diselenggarakan pada Sabtu, 27 April 2024. Ada 9 Paduan Suara Siswa SMA yang ikut unjuk gigi dalam kegiatan ini, 4 di… Lanjutkan membaca Paduan Suara SMA Se-Kota Semarang Unjuk Bakat Bersama Gratia Choir SCU

Perguruan Tinggi

Datangkan Akademisi Belanda, SCU Dorong Penelitian Multidisiplin

Akademisi Vrije Universiteit Amsterdam Belanda, Prof Fridus Steijlen berkesempatan berkunjung ke Soegijapranata Catholic University (SCU). Beliau hadir dalam kegiatan Kuliah Tamu bertajuk “Konsep, Tantangan, dan Peluang Penelitian Multidisiplin.” Kegiatan ini diselenggarakan secara hybrid (online dan offline) di Gedung Albertus, Kampus 1 SCU Bendan pada Senin, 29 April 2024. Forum ini mengundang banyak antuasiasme dari para… Lanjutkan membaca Datangkan Akademisi Belanda, SCU Dorong Penelitian Multidisiplin

Perguruan Tinggi

Studi Banding BEMF-HK SCU Pererat Hubungan Antar Ormawa Fakultas

Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Hukum dan Komunikasi (BEMF-HK) Soegijapranata Catholic University (SCU) menyambangi Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis (BEM FEB) SCU dalam rangka menyelenggarakan kegiatan Studi Banding. Mereka berkumpul di Mini Theater Albertus, Kampus 1 SCU Bendan pada Selasa, 22 April 2024. Kegiatan ini merupakan program kerja rutin yang diselenggarakan oleh Kementerian Luar… Lanjutkan membaca Studi Banding BEMF-HK SCU Pererat Hubungan Antar Ormawa Fakultas

Perguruan Tinggi

SCU News Edisi April 2024 – Satu Cita Penuh Warna

window.option_df_92191 = {"outline":[],"autoEnableOutline":"false","autoEnableThumbnail":"false","overwritePDFOutline":"false","direction":"1","pageSize":"0","source":"https:\/\/www.unika.ac.id\/wp-content\/uploads\/2024\/05\/SCU-News-Edisi-April-2024.pdf","wpOptions":"true"}; ...

Perguruan Tinggi

Aspirasi Mahasiswa Fakultas Psikologi Bersama Dekanat

Semarang, 4 Maret 2024 – Komisi 1 Senat Mahasiswa Fakultas (SMF) Psikologi Soegijapranata Catholic University (SCU)  serta panitianya menyelenggarakan pertemuan luring bersama Dekanat yang dilaksanakan di Gedung Antonius 204B, kampus Bendan. pertemuan ini berjudul ASANA, yaitu sebuah wadah untuk mahasiswa Fakultas Psikologi menyampaikan aspirasinya dan membangun komunikasi yang lebih erat dengan pihak Dekanat. ASANA dibagi… Lanjutkan membaca Aspirasi Mahasiswa Fakultas Psikologi Bersama Dekanat

Perguruan Tinggi

Perluas Wawasan, Teknik Sipil SCU Dekatkan Mahasiswa dengan Konstruksi Baja ...

Rutin diselenggarakan, kali ini Program Studi Teknik Sipil Soegijapranata Catholic University (SCU) menghadirkan alumnusnya, Henry Setiawan dalam Diskusi Bulanan Teknik Sipil. Bersama alumnus Program Studi Arsitektur SCU, Muhamad Dani Masrukhan dan praktisi baja ringan Galvasteel, Edwin Surya Atmaja, mereka mambagikan pengalamannya sebagai praktisi teknik sipil. Mengusung topik “Penggunaan Rangka Baja Ringan Ditinjau dari Segi Kekuatan… Lanjutkan membaca Perluas Wawasan, Teknik Sipil SCU Dekatkan Mahasiswa dengan Konstruksi Baja Ringan