Jumat, 29 Maret 2024
Sekolah Dasar

ISRA’ MI’RAJ SEBAGAI PONDASI AMAL UBUDIYYAH

ISRA’ MI’RAJ SEBAGAI PONDASI AMAL UBUDIYYAH

image : islamicfinder.org

Isra Miraj adalah perjalanan malam Nabi Muhammad dari Mekah ke masjid terjauh yaitu Masjid Aqsa di Yerusalem, lalu naik ke surga, dimurnikan dan diberi perintah bagi umat Islam untuk sholat lima kali sehari. Pada kalender Islam, Isra Miraj secara umum diperingati pada hari ke-27 bulan Rajab, yang pada tahun ini terdapat pada tanggal 11 Maret 2021.

Teruntuk sahabat muslimku, jadikanlah peringatan Isra Miraj yang jatuh pada bulan ini sebagai awal untuk meningkatkan amaliah ubudiyyah kita kepada Allah SWT sesuai dengan sunnah Nabi Muhammad SAW.

Semoga tahun ini tidak hanya menjadi suatu peringatan, namun juga sebuah Langkah baru untuk mewujudkan umat islam yang satu.

Sumber: suara.com

 

#MIDKh

#SEKOLAH

#MENGAJI

#PRAKTEKIBADAH