Jumat, 29 Maret 2024
Sekolah Menengah Kejuruan

Juara 3 LKS Kejuruan TKJ SeKota Tegal

Juara 3 LKS Kejuruan TKJ SeKota Tegal
Fajri Hidayat A

Fajri Hidayat Alfadl dari kelas XII TKJ 2 berhasil meraih juara 3 pada Lomba Kompetensi Siswa (LKS) tingkat kota Tegal. Lomba yang mempertemukan para peserta dari masing – masing sekolah di kota tegal dari jurusan TKJ ini membawa mata lomba IT Network Systems Adminitration, dan terdartar 7 sekolah yang berpartisipasi untuk mengikuti lomba ini.

Acara ini di laksanakan pada 11 September 2019 di gedung SMK Al – Irsyad. Tentu ini Menjadi kebanggan sekaligus momen yang luar biasa karena SMK Al-Irsyad di percayai menjadi Tuan Rumah pada pada loba LKS tahun ini yang selalu berpindah – pindah setiap tahunya.

Juara pertama di raih oleh SMK 2 Tegal dan juara kedua di tempati oleh SMK 3 Tegal, dan Alhamdulilah SMK AL-irsyad dapat menempai Posisi di Peringkat tiga di perlombaan ini.

tentu saja kemenangan ini di peroleh dengan perjuangan dan kerja keras antara pembimbing dan siswa dan juga doa dari rekan – rekannya. selain dari sisi kemampuan siswa, strategi dan persiapan yang matang oleh guru pembimbing juga sangat membantu untuk kelancaran perlombaan ini.

Fajri pun sangat berterimakasih kepada pak Iman Jayoda selaku guru pembimbingnya yang melatih dan membantu mempersiapkan segala materi sebelum perlombaan, fajri juga berharap siswa atau siswi SMK Al-Irsyad dapat terus maju dan selalu memenangkan perlombaan apapun untuk memajukan bangsa.

LKS SeKota Tegal