Story SMA UII Yogyakarta

Sekolah Menengah Atas

SEMANGAT MEMPERINGATI HUT RI DI TENGAH PANDEMI

Pandemi tak kunjung reda tapi semangat harus tetap menggelora. Hal tersebut dibuktikan oleh SMA UII pada peringatan HUT RI ke-76. Seluruh keluarga besar SMA UII mengikuti upacara bendera secara nasional melalui virtual zoom. Selama 1 jam acara upacara bendera berlangsung secara khitmad. Moment ini juga digunakan sekolah untuk meningkatkan nilai nasionalisme dan integritas warga SMA UII. Bersamaan dengan peringatan hari kemerdekaan RI, SMA UII juga melaksanakan launching lembaga inkubator bisnis dan riset inovasi dengan sebutan

Sekolah Menengah Atas

Juknis SOP PPDB SMA N/ SMK N DIKPORA DIY 2021/2022

Kepada siswa siswi dan orang tua telah di terbitkan peraturan serta Petunjuk Teknis tentang Penerimaan Peserta Didik Baru SMA N/SMK N DIKPORA DIY 2021/2022 yang dapat di unduh pada link berikut SMA UII Yogyakarta menerima peserta didik baru TANPA ZONASI SMA UII

Sekolah Menengah Atas

INSPIRASI NIAGA SMA UII

Bersama 92.3 MQFM Manajemen Qolbu Jogja. Senin, 7 Juni 2021 Kepala SMA UII, Drs. Maman Surakhman, M.Pd.I dan konsultan SMA UII Drs. Rubiyatno, M. M. diundang ke dalam acara talk show dengan tema “Inspirasi Niaga”. Acara talk show ini diadakan oleh 92.3 MQFM Manajemen Qolbu Jogja yang terletak di Grha Universitas Amikom Yogyakarta Gedung 1, lantai 2, Jl. Ring Road utara Condong Catur Depok, Sleman. Kegiatan ini bertujuan untuk mengenal secara dekat bagaimana kegiatan “NIAGA” khususnya dalam SMA UII. Talk show ini berlangsung selama 1 jam, dimulai dari pukul 10.00-11.00. Pak Maman (Kepala SMA UII) dan Pak Rubiyatno (Konsultan SMA UII) menjelaskan bahwa SMA UII berkomitmen untuk terus mendukung kegiatan yang dapat menambah kompetensi peserta didik.  Komitmen tersebut direalisasikan dengan membuat 3 Program Unggulan sekolah, antara lain Tahfidz, Reserch, dan Entrepreneurship. Niaga sendiri erat kaitannya dengan program unggulan entrepreneurship di SMA UII. Program unggulan entreprenership sudah diatur dalam kurikulum nasional dan ditungkan dalam kurikulum satuan local yang dikembangkan di sekolah. Dalam rangka memfasilasi program unggulan entreprenership, SMA UII melukan kerjasama dengan berbagai pihak yang tergabung dalam SANDBOX SMA UII. Beberapa pihak yang ikut dalam pengembangan ini adalah mahasiswa Universitas AMIKOM Yogyakarta (membimbing marketing sesuai dengan trend dan perkembangan TIK) dan […]