Story MAN 1 Kota Madiun

Sekolah Menengah Atas

Salurkan Bakat dan Minat Siswa MAN 1 Kota Madiun Lewat ...

Kota Madiun (MAN 1) – Salah satu ekstrakurikuler yang dikembangkan di MAN 1 Kota Madiun adalah futsal, yang banyak diminati oleh siswa. Selain menyalurkan bakat dan minat siswa, dalam futsal juga ditanamkan sikap disiplin dan sportivitas pada diri siswa serta peningkatan kemampuan berkomunikasi dan bekerja sama dengan orang lain. Urip, selaku pembina futsal mengungkapkan “dengan menekuni futsal, […]

Sekolah Menengah Atas

17 Siswa MAN 1 Kota Madiun Terima Dana PIP

Kota Madiun (MAN 1) – Sebanyak 17 siswa kelas X, XI dan XII MAN 1 Kota Madiun telah menerima dana Program Indonesia Pintar (PIP), yang dipergunakan untuk membantu biaya operasional pendidikan bagi peserta didik miskin atau rentan miskin yang masih terdaftar sebagai peserta didik pada jenjang Pendidikan dasar dan menengah. Melalui Program Indonesia Pintar (PIP) […]

Sekolah Menengah Atas

Narasumber Pembinaan, Kakanwil Apresiasi Kekompakan MAN 1 Kota Madiun

Kota Madiun (MAN 1) – Setelah menjadi pembicara di Podcast MIN 1 Kota Madiun, Kakanwil Kemenag Jatim, Husnul Maram menjadi narasumber dalam kegiatan pembinaan di MAN 1 Kota Madiun pada Kamis (18/8). Kegiatan ini dihadiri Kabid Pendma, Kepala Kankemenag, Kasubag TU, Penyelenggara. Sedangkan dari MAN 1, hadir komite, guru, dan pegawai MAN 1. Dalam sambutannya, […]

Sekolah Menengah Atas

Arti Kemerdekaan Bagi Siswa MAN 1 Kota Madiun

Kota Madiun (MAN 1) – Melakukan hal-hal yang positif dan berkreasi secara bebas seluas-luasnya sesuai keahlian masing-masing, itulah arti kemerdekaan bagi siswa MAN 1 Kota Madiun. Seperti saat laksanakan tabur bunga di Taman Makam Pahlawan (TMP) Kota Madiun, sebagai salah satu refleksi diri untuk bersikap optimis di masa depan dan mampu memberi tonggak sejarah dengan […]

Sekolah Menengah Atas

MAN 1 Kota Madiun Laksanakan Diseminasi Persiapan Impelentasi Kurikulum Merdeka

Kota Madiun (MAN 1) – Kurikulum Merdeka yang diluncurkan Mendikbudristek pada Februari 2022, sebagai salah satu program Merdeka Belajar untuk meningkatkan kualitas pembelajaran, dikembangkan sebagai kerangka kurikulum yang lebih fleksibel sekaligus berfokus pada materi esensial dan pengembangan karakter dan kompetensi murid. Menindaklanjuti hal tersebut, pada Kamis (28/7) MAN 1 Kota Madiun laksanakan Diseminasi Persiapan Impelentasi Kurikulum Merdeka, yang diikuti oleh 55 […]

Sekolah Menengah Atas

Classmeeting Hari-1

Kota Madiun (MAN 1) – Mengadakan Classmeeting yang memiliki tujuan untuk menyegarkan pikiran siswa setelah melaksanakan ujian akhir semester. Classmeeting MAN 1 diisi dengan acara Hari-1 ada Voli dan Mobile Legends, Hari-2 melanjutkan Voli dan Mobile Legends babak 2, Hari-3 ada Futsal dan Estafet, dan di Hari-4 Final dari Mobile Legens, Voli, dan Futsal. ClassMeeting […]

Sekolah Menengah Atas

PENGUMUMAN KELULUSAN KELAS XII TAHUN PELAJARAN 2021/2022

[et_pb_section fb_built=”1″ _builder_version=”4.9.2″ _module_preset=”default”][et_pb_row _builder_version=”4.9.2″ _module_preset=”default”][et_pb_column type=”4_4″ _builder_version=”4.9.2″ _module_preset=”default”][et_pb_cta title=”PENGUMUMAN KELULUSAN KELAS XII TAHUN PELAJARAN 2021/2022″ url_new_window=”on” _builder_version=”4.9.2″ _module_preset=”default” hover_enabled=”0″ sticky_enabled=”0″][/et_pb_cta][et_pb_text _builder_version=”4.9.2″ _module_preset=”default” hover_enabled=”0″ sticky_enabled=”0″]   Assalamu’alaikum Wr Wb Berikut kami sampaikan pengumuman kelulusan kelas XII MAN 1 Kota Madiun Tahun Pelajaran 2021/2022. Dimohon kepada para siswa untuk tidak merayakan kelulusan dengan berkonvoi atau mencoret coret baju/media lain atau hal […]

Sekolah Menengah Atas

[et_pb_section fb_built=”1″ _builder_version=”4.9.2″ _module_preset=”default”][et_pb_row _builder_version=”4.9.2″ _module_preset=”default”][et_pb_column _builder_version=”4.9.2″ _module_preset=”default” type=”4_4″][et_pb_cta title=”UCAPAN SELAMAT HARI RAYA IDUL FITRI ...