Story Universitas Negeri Jakarta

Perguruan Tinggi

LPPM UNJ selenggarakan Riset Expo dan LPPM Award 2023

Humas UNJ, Jakarta-Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Negeri Jakarta (LPPM UNJ) Selenggarakan UNJ Riset Expo dan LPPM Award 2023, acara tersebut bertempat di Aula Latif Hendraningrat, UNJ Kampus A. Turut hadir dalam kesempatan tersebut Rektor UNJ Prof. Komarudin, para wakil Rektor, Prof. Ucu Cahyana selaku ketua LPPM, para dekan dan direktur pascasarjana, para […]

Perguruan Tinggi

Pamerkan 23 Produk Pusat Unggulan Ipteks, UNJ Gelar Riset Expo ...

Humas UNJ, Jakarta- Dies natalis ke-59, menandakan Universitas Negeri Jakarta (UNJ) semakin matang dan  berkontribusi di masyarakat. Kontribusi dalam bentuk penelitian, pengabdian masyarakat, dan karya inovatif dihasilkan oleh para dosen yang secara meluas telah diterapkan di masyarakat, dan semakin menguatkan UNJ menuju Perguruan Tinggi kelas dunia. Untuk itu dalam rangka Dies Natalis ke-59 UNJ, Lembaga […]

Perguruan Tinggi

Menpan RB Beri Orasi Ilmiah Pada Dies Natalis ke-59 UNJ

Humas UNJ, Jakarta-Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia (MENPANRB) Abdullah Azwar Anas turut hadir kali pertama mengunjungi kampus ketika menjabat sebagai Menteri. Kunjungan tersebut sekalian memberi orasi ilmiah pada puncak acara Dies Natalis ke-59 UNJ. Acara yang digelar pada Selasa, 16 Mei 2023 bertempat di Aula Latief Hendraningrat lantai 2 UNJ kampus […]

Perguruan Tinggi

Lebih dari 1.200 Sivitas UNJ Turut Semarakkan Bulan Merdeka Belajar ...

Humas UNJ, Jakarta-Pada Minggu, 14 Mei 2023, Universitas Negeri Jakarta (UNJ) melalui Kantor Wakil Rektor Bidang Kemahasiswaan dan Alumni selenggarakan kegiatan “Jalan Santai”. Kegiatan ini dalam rangka bulan Merdeka Belajar dan memperingati Hari Pendidikan Nasional serta Dies Natalis ke-59 UNJ. Kegiatan “Jalan Santai” ini diikuti oleh para pimpinan, dosen, pegawai, mahasiswa, dan alumni UNJ. Kegiatan […]

Perguruan Tinggi

1 Hari Lagi Masa Pendaftaran Calon Rektor UNJ Periode 2023–2027

Humas UNJ, Jakarta-Masa jabatan Prof. Komarudin selaku Rektor Universitas Negeri Jakarta (UNJ) periode 2019–2023 akan berakhir pada tahun ini. Maka dari itu, UNJ memanggil putra – putri terbaik bangsa yang memenuhi persyaratan untuk mendaftarkan diri dalam pemilihan Rektor UNJ periode 2023–2027 yang dibuka mulai 21 Maret 2023 hingga 28 Maret 2023. Tema yang diangkat dalam […]

Perguruan Tinggi

UNJ Selenggarakan Kuliah Umum dan Bedah Buku ALDERA

Humas UNJ, Jakarta-Universitas Negeri Jakarta (UNJ) melalui kantor Wakil Rektor Bidang Kemahasiswaan dan Alumni menyelenggarakan Kuliah Umum dan Bedah Buku “ALDERA: Potret Gerakan Politik Kaum Muda 1993—1999”. Acara tersebut diadakan pada Rabu 10 Mei 2023 di Gor UNJ, Kampus B. Turut hadir dalam acara ini, Prof. Komarudin selaku Rektor UNJ, para wakil rektor, para ketua […]

Perguruan Tinggi

Annisa Widya, Mahasiswa FBS UNJ meraih Terbaik ke-3 Dalam Pilmapres ...

Humas UNJ (09/05/2023) – Mahasiswa Fakultas Bahasa dan Seni, Universitas Negeri Jakarta (UNJ), Annisa Widya Shafira, meraih Juara Terbaik ke-3 program Sarjana pada Pemilihan Mahasiswa Berprestasi Tingkat Wilayah di Lingkungan LLDikti Wilayah III Tahun 2023. Malam Penganugerahan dilakukan di Aula Universitas Prasetiya Mulya pada Selasa, 9 Mei 2023. Pemilihan Mahasiswa Berprestasi (Pilmapres) merupakan ajang talenta […]

Perguruan Tinggi

Kerjasama dengan Kantor Imigrasi Jakarta Timur, UNJ Buka Layanan Eazy ...

HUMAS UNJ – Kantor Wakil Rektor 4 Universitas Negeri Jakarta bekerja sama dengan Kantor Imigrasi Jakarta Timur gelar Pelayanan Eazy Passport. Kegiatan tersebut berlangsung di Gedung Syafei lantai 8 Kampus A UNJ selama 2 hari pada Selasa-Rabu, 9-10 Mei 2023. Kegiatan ini turut dihadiri oleh, Dr. Totok Bintoro selaku Wakil Rektor 4 Bidang Perencanaan dan […]