Story MTs N 4 Klaten

Sekolah Menengah Pertama

Siswa MTs Negeri 4 Klaten Ikuti Jalan Sehat Susuri Persawahan ...

Pedan-Jalan kaki merupakan salah satu aktivitas fisik yang banyak digemari orang. Tak hanya murah dan mudah dilakukan jalan kaki juga menyehatkan. Dengan semangat untuk sehat, pada Jumat (24/6) seluruh siswa MTs Negeri 4 Klaten bersama bapak dan ibu guru melaksanakan jalan sehat. Setelah melakukan doa pagi dan pembiasaan, seluruh siswa berkumpul di halaman dan berbaris […]

Sekolah Menengah Pertama

Antusiasme Siswa MTs Negeri 4 Klaten dalam mengikuti Class Meeting ...

Pedan-Class meeting adalah kegiatan yang dilaksanakan secara rutin setiap tahunnya di akhir semester. Kegiatan ini dilaksanakan dengan tujuan untuk mengeluarkan semua bakat dan minat siswa dalam bidang tertentu seperti olahraga,kreativitas anak-anak, dan lain-lain. MTs Negeri 4 Klaten juga menggelar kegiatan Class Meeting selama 4 hari (20-23/6). Kegiatan ini diikuti oleh kelas VII dan VIII. Setiap […]

Sekolah Menengah Pertama

Market Day Pasca PAT MTs Negeri 4 Klaten Berlangsung Meriah

Pedan-MTs Negeri 4 Klaten menggadakan Market Day selama 2 hari (17-18/6) setelah Penilaian Akhir Tahun (PAT). Kegiatan ini diikuti oleh seluruh siswa kelas VII dan VIII secara begantian mereka menjadi penjual dan pembeli. Pada Jumat (17/6) siswa kelas VIII menjual, sementara siswa kelas VII membeli. Sebaliknya, pada Sabtu (18/6) siswa kelas VII menjadi penjual sementara […]

Sekolah Menengah Pertama

Jalan Sehat Pertama setelah Dua Tahun Pandemi Covid-19

Pedan-Seluruh siswa beserta guru dan tenaga kependidikan MTs Negeri 4 Klaten mengikuti kegiatan jalan sehat pagi ini (28/5). Jalan sehat ini adalah kali pertama dilaksanakan setelah dua tahun pandemi Covid-19. Sebelumnya, kegiatan ini rutin diadakan sebulan sekali. Seluruh peserta jalan sehat mengenakan seragam olahraga. Mereka telah berbaris dengan rapi sesuai kelasnya masing-masing di halaman MTs […]

Sekolah Menengah Pertama

MTs Negeri 4 Klaten Gelar Akhirussanah TP 2021/2022 di GOR ...

Pedan-MTs Negeri 4 Klaten gelar akhirussanah TP 2021/2022 di GOR Widya Farma Troketon, pagi ini (21/5). Kegiatan ini diikuti oleh 158 siswa kelas IX yang telah menempuhUjian Madrasah (UM) pada 18-25 April 2022. Acara ini dihadiri oleh keluarga besar MTs negeri 4 Klaten yang meliputi: guru, tenaga kependidikan,  komite, orang tua siswa kelas IX, siswa […]

Sekolah Menengah Pertama

MTs Negeri 4 Klaten Laksanakan Upacara Hardiknas Hari Ini

Pedan-Upacara Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) yang biasanya dilaksanakan setiap tanggal 2 Mei, untuk tahun ini ada yang berbeda. Hal ini dikarenakan pada tanggal 2 Mei bersamaan dengan hari raya Idul Fitri 1443 H. Akhirnya MTs Negeri 4 Klaten melaksanakan upacara Hardiknas pagi ini (13/5). Upacara Hardiknas dilaksanakan di halaman madrasah dan diikuti oleh guru, tenaga […]

Sekolah Menengah Pertama

Akhirnya MTs Negeri 4 Klaten Gelar Acara Halal Bihalal Idul ...

Pedan-MTs Negeri 4 Klaten gelar acara halal bihalal Idul Fitri 1443 H pagi ini (12/5). Kegiatan ini dilaksanakan di halaman Madrasah dan diikuti oleh keluarga besar MTs Negeri 4 Klaten yang meliputi guru, tenaga kependidikan, dan siswa kelas VII, VIII, IX. Acara ini diawali dengan pembacaan ayat suci Al Quran oleh Lisa Yulfa dari Kelas […]

Sekolah Menengah Pertama

Penyaluran Bingkisan Lebaran untuk Siswa yang Membutuhkan di MTs Negeri ...

Pedan-Dalam kegiatan bakti sosial Ramadan 1443 H, Kepala MTs Negeri 4 Klaten (Ibu Umi Muslikhah) menyerahkan 37 bingkisan lebaran kepada 37 siswa yang membutuhkan. Siswa yang mendapatkan bingkisan ini dipilih oleh wali kelas. Tiap kelas rata-rata mendapat jatah 2 bingkisan. Penyerahan bingkisan ini diserahkan di komplek masjid Annida pada hari ini (16/4) pukul 10.30 hingga […]