Story dari KOTA YOGYAKARTA

Perguruan Tinggi

Fsbk Uad Dukung Mahasiswa Dalam Bidang Akademik Dan Non Akademik

“Mahasiswa yang mempunyai minat dan bakat nanti akan kami wadahi di dalam organisasi mahasiswa,” ucap Wajiran, S.S., M.A., Ph.D. selaku Wakil Dekan Fakultas Sastra, Budaya, dan Komunikasi (FSBK) Universitas Ahmad Dahlan (UAD) saat mengisi Program Pengenalan Kampus (P2K) 2021. Dalam rangka memberikan layanan akademik dan nonakademik yang lebih maksimal, sebelum memulai perkuliahan mahasiswa FSBK akan […]

Perguruan Tinggi

Mahasiswa Uad Lolos Icf Universitas Mara Malaysia

Kulsum Misnawati, mahasiswa Program Studi (Prodi) Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Universitas Ahmad Dahlan (UAD) Yogyakarta angkatan 2020 menjadi Mahasiswa Berprestasi yang lolos pada program pertukaran mahasiswa International Credit Transfer (ICT) 2021 di Universitas Mara Malaysia. Capaian tersebut berawal dari salah satu dosen Prodi Manajemen yang mengundangnya bergabung grup WhatsApp yang isinya mahasiswa dengan […]

Perguruan Tinggi

Fk Uad: Ciptakan Dokter Sigap Bencana

Indonesia sebagai negara kepulauan dan sering mengalami perubahan iklim menyebabkan banyak terjadinya bencana, maka dari itu diperlukan dokter yang siap siaga bencana. Universitas Ahmad Dahlan (UAD) Yogyakarta hadir dengan Fakultas Kedokteran untuk membantu mempersiapkan tenaga medis dalam siaga kebencanaan. “UAD sangat berperan untuk melaksanakan pendidikan dokter untuk mengatasi bencana nasional di Indonesia atas studi-studi metodologis […]

Perguruan Tinggi

Fti Uad Monitoring Mahasiswa Sejak Awal Masuk Kampus

Fakultas Teknik Industri (FTI) Universitas Ahmad Dahlan (UAD), telah selesai menjalani kegiatan Program Pengenalan Kampus (P2K) pada Rabu, (15-09-2021). Sejalan dengan visi FTI UAD yaitu menjadi fakultas unggulan yang diakui secara internasional dalam bidang teknologi berbasis nilai-nilai Islam dan menghasilkan lulusan yang berjiwa entrepreneurship, maka fakultas ini mengupayakan dengan berbagai hal. Di antaranya senantiasa menciptakan […]

Perguruan Tinggi

Wujudkan Visi Dan Misi Dengan Dukungan Dari Berbagai Sisi

Program Pengenalan Kampus (P2K) Fakultas Hukum yang dilaksanakan pada Rabu 16 September 2021 disiarkan secara langsung di YouTube UAD. Dekan Fakultas Hukum Rahmat Mujahir Nugroho, S.H., M.H.; Wakil Dekan Fakultas Hukum Wita Setyaningrum, S.H., L.LM. Ketua Program Studi Ilmu Hukum; dan sekretaris program studi menjadi narasumber P2K kali ini. Berdiri pada tahun 1997, fakultas ini […]

Perguruan Tinggi

Maju Bersama Fkip Uad

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) menyambut dengan hangat mahasiswa baru (maba) dalam Program Pengenalan Kampus (P2K) Universitas Ahmad Dahlan (UAD). Kegiatan ini menjadi sarana pengenalan fakultas beserta program studi (prodi) yang dikenal menjadi fakultas dengan jumlah prodi terbanyak di UAD, yakni terdiri atas 11 prodi S1, 5 prodi S2, dan 1 Prodi Profesi Guru […]

Perguruan Tinggi

Literasi Dan Resiliensi Untuk Menemukan Warna Psikologi

Penting bagi mahasiswa Psikologi untuk menemukan warna psikologi yang berdasarkan pemahaman pada fakta-fakta atau keterangan yang dihubungkan dengan kebudayaan atau kultur setempat. Tidak sedikit bahkan sebagian besar ilmu tentang psikologi bersumber dari Barat, yang diketahui bahwa sangat jauh dari nilai-nilai Islam, sehingga sangat penting bagi mahasiswa untuk menggali atau mencari nilai-nilai psikologi yang ada di […]

Perguruan Tinggi

Fakultas Farmasi Uad Mendunia

Untuk mewujudkan fakultas yang mempunyai pengakuan tingkat internasional, Fakultas Farmasi Universitas Ahmad Dahlan (UAD) Yogyakarta melakukan kolaborasi dan kerja sama baik tingkat nasional maupun internasional. Hal itu disampaikan oleh Dekan Fakultas Farmasi Prof. Dr. apt. Dyah Aryani Perwitasari, M.Si., Ph.D.,saat mengisi Program Pengenalan Kampus (P2K) Fakultas pada Rabu 15 September 2021. “Farmasi UAD bekerja sama […]