Story dari TANGERANG

Perguruan Tinggi

FTan UMJ Jalin Kerja Sama Lakukan Pengembangan Smart Agriculture

FTan UMJ menjalin kerja sama dengan PT. Labodia Prima. Kerja sama dilakukan dalam hal pengembangan smart agriculture.

Perguruan Tinggi

Ustazah Oki: Muhammadiyah Perlu Perkuat Basis Jamaah Digital

Ustazah Dr. Oki Setiana Dewi, S.Hum, M.Pd., yang juga seorang seniman menilai Muhammadiyah telah terbukti melewati berbagai rintangan dalam menjawab perubahan zaman yang semakin kompleks. Sebagai organisasi Islam, Muhammadiyah beradaptasi untuk memastikan relevansinya dalam memimpin umat Islam menghadapi tantangan zaman. Baca juga : Ustaz Adi Hidayat: Islam Tidak Anti dengan Seni Berkaitan dengan pandangan dakwah […]

Perguruan Tinggi

Ustaz Adi Hidayat: Islam Tidak Anti dengan Seni

Dr. (HC) Adi Hidayat, Lc., MA., menjelaskan bahwa Islam tidak anti dengan seni. Pernyataan itu disampaikan setelah

Perguruan Tinggi

Muhammadiyah Perlu Memaknai Ulang Arti Kebudayaan

Ketua PP Muhammadiyah Dr. KH. Saad Ibrahim, MA., mengatakan dakwah kultural menjadikan peradaban sebagai media berdakwah.

Perguruan Tinggi

Muhammadiyah dan Dakwah Kultural

Secara historis, Muhammadiyah memiliki perjalanan dakwah kultural yang panjang diawali pada generasi awal pergerakan Muhammadiyah. Pada

Perguruan Tinggi

Isu Lingkungan Jadi Agenda World Social Work Day 2024

Isu lingkungan jadi agenda peringatan WSWD 2024. Hal ini diketahui Prodi Kessos FISIP UMJ di Aula Kasman Singodimedjo, Selasa (19/3/2024).

Perguruan Tinggi

Abdul Mu’ti : Penting Mengubah Mindset Dakwah Muhammadiyah

Ketua BPH UMJ sekaligus Sekretaris Umum PP Muhammadiyah, Prof. Dr. Abdul Mu’ti, M.Ed., menyebut penting untuk Muhammadiyah mengubah mindset cara berdakwah di masyarakat.

Perguruan Tinggi

Haedar Nashir: Watak Kultural Muhammadiyah Sudah Ada Sejak Generasi Awal

Ketua Umum PP Muhammadiyah Prof. Dr. Haedar Nashir, M.Si., menyebut bahwa Muhammadiyah telah memiliki watak kultural sejak generasi awal.