Story dari SEMARANG

Bimbingan Belajar

SIMULASI DAN GLADI BERSIH ANBK SD KARANGTURI

SIMULASI DAN GLADI BERSIH ANBK Di antara padatnya kegiatan menjelang PTM, SD Karangturi terus bergerak aktif dalam kegiatan yang diadakan oleh Dinas Pendidikan, yaitu ANBK. Apa sih ANBK itu? ANBK merupakan singkatan dari Asesmen Nasional Berbasis Komputer. Asesmen Nasional ini adalah sebuah program evaluasi yang diselenggarakan oleh Kementerian Pendidikan atau Kebudayaan. Tujuannya untuk meningkatkan mutu […]

Perguruan Tinggi

Semangat Pascapandemi Jadi Tema Festival Ilustrasi Internasional di Jurusan Seni ...

Jurusan Seni Rupa Fakultas Bahasa dan Seni Universitas Negeri Semarang kembali menggelar pameran dua tahunan Semarang International Illustration Festival (SIIF). Pameran ini berlangsung hingga 31 Oktober 2021 secara virtual melalui platforma Atsteps dan dapat dikunjungi melalui tautan https://bit.ly/siif2021. Ini merupakan kali ketiga jurusan tersebut menggelar SIIF. Ketua Jurusan Seni Rupa, Dr Syakir, mengatakan tema yang […]

Perguruan Tinggi

Campus Hiring PT SIMS – Swakarya Insan Mandiri, 28 Oktober ...

PT SIM – Swakarya Insan Mandiri adalah  perusahaan yang telah dipercaya oleh berbagai klien dan perusahaan dari berbagai industri dalam memberikan jasa alih daya atau outsourcing management process, seperti employee supply, sales process, office cleaning service, dan lainnya. Mari rekan-rekan mahasiswa dan alumni kampus ungu Unika, hadir di campus hiring ini, besok pagi via zoom. Salam Sehat […]

Perguruan Tinggi

Fasilitasi Alumni di Dunia Kerja, Pusat Pengembangan Karir dan Bimbingan ...

Pusat Pengembangan Karir dan Bimbingan Konseling LP3 Universitas Negeri Semarang (UNNES) menyelenggarakan Virtual UNNES Career Expo (UCE) 2 tahun 2021 dengan tema Ready to Work, Ready to Start Brilliant Career in Pandemic Era secara daring via Zoom dan live YouTube. Virtual UNNES Career Expo (UCE) 2 akan diselenggarakan selama 2 hari yaitu hari pertama pada Rabu (20/10) dan hari kedua pada Kamis (21/10).

Perguruan Tinggi

Besok, UNNES Kukuhkan Dua Guru Besar

Dua profesor baru Universitas Negeri Semarang (UNNES) akan dikukuhkan, Rabu (27/10), di auditorium kampus Sekaran. Keduanya adalah Prof Dr Sri Haryani MSi dan Prof Dr Nanik Wijayanti MSi. Upacara pengukuhan akan dipimpin Rektor Prof Dr Fathur Rokhman MHum. Prof Dr Sri Haryani MSi akan dikukuhkan sebagai profesor dalam bidang Pendidikan Kimia pada Fakultas Matamatika dan […]

Perguruan Tinggi

Mahasiswa Jurusan BSI Terpilih Sebagai Duta Bahasa Provinsi Jateng

Mahasiswa Jurusan Bahasa dan Sastra Indonesia Fakultas Bahasa dan Seni Universitas Negeri Semarang, Azis Nugroho terpilih sebagai Duta Bahasa Provinsi Jawa Tengah. Ia berhasil mengungguli 40 peserta lain dalam proses seleksi ketat yang berlangsung sejak Juni 2021. Aziz berhasil menjadi Duta Bahasa dengan menawarkan Program Sobat BIPA yang merupakan Program Belajar Bahasa Indonesia Berbasis Media […]