Story SMAN 16 Surabaya

Sekolah Menengah Atas

Tabligh Akbar Memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW

Dalam agama Islam, Nabi Muhammad SAW merupakan nabi yang terakhir. Nabi Muhammad SAW lahir pada tanggal 12 Rabiul Awal, lahir di kota Makkah pada saat tahun gajah. Beliau merupakan putra dari pasangan Abdullah bin Abdul Muthalib dan Aminah binti Wahab. Dari sekian banyaknya nabi yang diciptakan oleh Allah SWT, Nabi Muhammad diberikan banyak sekali mukjizat […]

Sekolah Menengah Atas

Info Tambahan Pelaksanaan Bimbel UTBK

Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarokaatuh Kepada peserta didik kelas XII Bimbel UTBK dilaksanakan mulai hari Selasa, 16 November 2021. Terkait dengan hal tersebut, perlu kami informasikan: 1. Peserta didik kelas XII diwajibkan mendaftarkan diri melalui link: https://docs.google.com/forms/d/1sjsm_x16U3G7Zib3GrWAjnmXIlh1jdLc2GZhl2GM8S8/viewform?edit_requested=true 2. Bagi yang memilih soshum, diperbolehkan mengikuti Tryout soshum, untuk itu saat mengisi form, silahkan isi jurusan yang dipilih sesuai […]

Sekolah Menengah Atas

Info Bimbingan UTKBK

Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarokaatuh Selamat siang Kepada Bapak/Ibu 1. Wali kelas XII 2. Orang tua/Wali peserta didik kelas XII Untuk mempersiapkan peserta didik kelas XII dalam menghadapi UTBK, sekolah bekerja sama dengan bimbingan belajar GO, melaksanakan pembimbingan persiapan UTBK. Adapun pelaksanaannya adalah sebagai berikut: 1. Setiap kelas mendapatkan pembimbingan sebanyak 10 kali 2. Dimulai tanggal 16 […]

Sekolah Menengah Atas

PRESTASI SIXTEEN DALAM LKTI SEJARAH TINGKAT NASIONAL

SMAN 16 Surabaya tak henti-hentinya menorehkan prestasi. Kali ini berita membanggakan datang dari peserta didik jurusan IPS dengan berhasil menjadi Juara II dalam lomba Karya Tulis Ilmiah Sejarah Tingkat Nasional. Tentunya prestasi yang ditorehkan tersebut tidak hanya datang secara cuma-Cuma, melainkan lahir dari keseriusan pihak sekolah dalam memaksimalkan potensi peserta didik dengan melalui bimbing Bapak/Ibu […]

Sekolah Menengah Atas

Diklat Jurnalistik Dalam Rangka Penguatan Gerakan Literasi dan Bulan Bahasa

Jurnalistik merupakan suatu kegiatan menulis yang biasanya berkaitan dengan kewartawanan atau persuratkabaran, atau dalam kata lain jurnalistik merupakan suatu kegiatan mulai dari mencaritahu, mengolah, menulis, hingga sampai pada tahapan menyebarluaskan suatu informasi yang didapatkan kepada khalayak umum secara langsung atau melalui perantara media sosial. Diketahui bahwasannya tidak semua orang dapat menulis dengan baik dan benar […]

Sekolah Menengah Atas

Lomba Spanduk Memperingati Bulan Bahasa

Memasuki bulan oktober, terdapat banyak sekali momen yang diperingati sebagai wujud penghargaan atas momen tersebut. Salah satu momen penting yang diperingati setiap bulan Oktober di Indonesia yaitu terkait dengan adanya peringatan “Bulan Bahasa dan Sastra”. Adanya peringatan Bulan Bahasa dan Sastra ini sudah dilakukan sejak Oktober 1980 dimana tujuan dari adanya peringatan ini yaitu sebagai […]

Sekolah Menengah Atas

Workshop Penyusunan Penilaian Berbasis Literasi dan Numerasi Guna Peningkatan Kompetensi ...

Guru sebagai salah satu bagian dari stakeholder di lingkungan sekolah yang memiliki kewajiban dalam membantu peserta didik untuk dapat menumbuhkembangkan kemampuan dan pengetahuannya di lingkungan sekolah, sehingga dengan kewajiban seperti demikian maka sebagai seorang guru memerlukan kemampuan secara khusus utamanya dalam menumbuhkan serta meningkatan kompetensi dan kemampuan diri sebagai seorang guru. Kompetensi guru yang baik […]